JUAL & PRODUKSI ALAT DRUMBAND ; MARCHING BAND BESERTA SERAGAM DAN BENDERA - PRODUSEN DRUMBAND DAN MARCHING BAND TERLENGKAP, TERMURAH , DAN TERPERCAYA | ALAMAT NGELO 02/19 SUKOHARJO NGAGLIK SLEMAN YOGYAKARTA 55581 Telp ; (0274) 2873791 | 081226417799








MARCHING BAND



SEMI MARCHING BAND



DRUMBAND


Terima kasih atas kunjungannya di ATHAYA DRUMBAND


HUBUNGI KAMI DI NOMOR (0274) 2873791 | Hp 081226417799 WA

11 April 2012

Perbedaan Drum band, Marching band dan Drum Corps

Banyak orang awam tidak begitu mengerti tentang perbedan drum band, marching band dan drum corps. Biasanya bila ada pagelaran musik yang berbentuk parade atau display di lapangan orang awam hanya menyebutnya drum band saja.
Beberapa susunan secara general dari standart yang ada pada drum band, marching band dan drum corps. Walaupun pada kenyataan prakteknya, susunannya ada yang lebih atau kurang dari ini.
  • Drum bandDalam komposisi alat tiup brass section, tidak lengkap, biasa hanya terompet, mellophone dan trombone saja sisanya memakai pianika dan rekorder. Perbandingan alat perkusi lebih banyak dari alat tiup brass. Komposisi perkusi lebih banyak snare drum-nya dan masih memakai belyra.
Komposisi lagu lebih cenderung ke arah mars. Tidak mementingkan kualitas musik dan baris. Pits instrument hanya sebatas bells dan xillophone berkunci Bb, F, dan C.

  • Marching BandKomposisi alat tiup terdiri dari logam dan kayu tetapi arahnya tidak semua menghadap ke depan. Perbandingan alat tiup dan perkusi seimbang. Komposisi musik sudah mementingkan segi kualitas musikalitas, tapi tidak diperhatikan dalam baris berbaris. Alat tiup rata - rata berkunci Bb dan F serta rata - rata komposisi alat tiup 35-45, perkusi 16-24, colour guard 6-16.

  • Corps style marching band / small drum corpsKriterianya sama dengan marching band tetapi semua alat tiup logam jenis marching dan semua menghadap ke depan (front bells). Komposisi musik dan baris sangat mengutamakan kualitas, lebih cenderung ke arah entertainment. Rata - rata komposisi alat tiup 45-60, perkusi 20-30, colour guard 10-24.

  • Drums & Bugles CorpsSenua alat tiup logam dan menghadap ke depandengan berkunci G. Komposisi musik dan baris bersifat entertainment. Penampilan terkonsentrasi pada kualitas musik dan baris, banyak memakai aksesoris terutama di pits instrument dan colour guard. Rata - rata total pemain keseluruhan di atas 150 personil.


Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Distributor Drumband Jogja

Jual alat-alat Marching Jogja

PABRIK PERALATAN DRUMBAND DI YOGYAKARTA